Pages

Subscribe:

Ads 468x60px

Kamis, 30 Agustus 2012

Membuat Judul Blog Bergerak

Berikut langkah-langkah yang harus dilakukan untuk membuat Judul Blog Bergerak :

1. Login ke www.blogger.com

2. Klik Tata Letak -> Edit HTML dan beri centang Expand Template Widget

3. Cari Kode berikut didalam template

<title><data:blog.pageTitle/></title>



4. Ganti kode yang ditemukan tadi dengan kode script berikut:

<script language='JavaScript'>
var txt="<data:blog.pageTitle/>";
var kecepatan=300;var segarkan=null;function bergerak() { document.title=txt;
txt=txt.substring(1,txt.length)+txt.charAt(0);
segarkan=setTimeout("bergerak()",kecepatan);}bergerak();
</script>


5. Angka 300 merupakan kecepatannya. Semakin kecil angkanya, akan semakin cepat. Dan sebaliknya, semakin besar angkanya, akan semakin lambat.

6. Jika sudah, klik Simpan Template
SEMOGA BERMANFAAT!!!

0 komentar:

Posting Komentar